KBB, MEKARSARI, ETERNITYNEWS.co.id – Pembangunan, Obyek Wisata Sanghyang Lawang yang berlokasi di Suka Mulya, Desa Mekarsari, Kecamatan Cipongkor, Kabupaten Bandung Barat. Untuk sementara terkendala masalah biaya, Minggu, 20/03/2023.
Obyek Wisata Sanghyang Lawang Mempunyai beberapa ke unggulan di antaranya, wisata air karena lokasinya tepat di pinggir bendungan Saguling dengan luas 6 hektar. Dapat di nikmati para pengunjung untuk memancing. Selain nantinya ada saung di pinggir bendungan, agar para pengunjung dapat beristirahat bersama keluarga dengan santai.
Arah menuju lokasi, dan perencanaan jalan menuju lokasi dengan 4 MTR dan sejauh 1,5 km dari jalan raya PLTA Saguling.
Adapun mengenai sarana dan prasarana yang akan menjadi andalan di tempat obyek wisata sanghyang Lawang. Di antaranya, sarana wisata air dengan berlayar menggunakan perahu wisata, mancing mania. Kemudian pertanian hultikultura, kuliner, sarana olahraga, dan lainnya.
Namun pembangunan Obyek wisata Sanghyang Lawang terkendala masalah dana anggaran untuk pembangunannya. Di harapkan Dinas terkait dapat membantu, agar rencana Obyek Wisata Sanghyang Lawang dapat segera terealisasi.
Menurut keterangan Kepala Desa Mekarsari, H. D. Haris Setiadi, mengatakan, bahwa tujuan pembangunan Obyek wisata tersebut adalah. Untuk meningkatkan perekonomian masyarakat dengan memanfaatkan potensi daerah dan pertaniannya,” tuturnya.
Selain itu, nantinya di lokasi tersebut masyarakat dapat melakukan baik berjualan hasil pertanian maupun yang lainnya. Dan selanjutnya akan mendapat tambahan penghasilan untuk kebuhan keluara,” imbuhnya.
Saeful Hilmi.