Lampung Utara//eternitynews.co.id//-
Kotak suara yang dikirim dari KPU tiba di desa sindang agung dan
Di terima langsung oleh kades Sindang agung Ahmad Rizal,
Bhabinkamtibmas, Babinsa berikut
Ketua PPS, Selasa 26/11/2024
Ahmad Rizal, menghimbau kepada semua PPS yang ada di desa sindang Agung, Kecamatan Tanjung raja, Kabupaten Lampung Utara, agar dapat bersama sama menjaga kotak suara yang sudah diserahkan oleh pihak KPU
“Saya berharap kepada smua PPS dan juga keamanan yang sudah ditugaskan untuk menjaga kotak suara Khususnya di desa sindang agung, Agar dapat bersama sama menjaga kotak suara sampai dihari pencoblosan nanti, jangan sampai Pesta demokrasi ini dikotori oleh orang orang yang tidak bertanggung jawab ” ucapnya
Ditempat yang sama Babinsa, dan babinkamtibmas juga menghimbau kepada smua masyarakat yang ada di desa sindang agung, agar dapat menciptakan suasana yang damai dan kondusif, agar Pilkada ditahun 2024 bisa berjalan dengan Aman dan sukses (Eprizal)